Clustering Status Pemberian Imunisasi Dasar Di Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen Menggunakan Metode K-Medoids
DOI:
https://doi.org/10.26877/jeti.v1i1.386Keywords:
clustering, k-medoids, Website, imunisasi, Sistem informasiAbstract
Abstrak— Imunisasi dasar merupakan salah satu upaya dalam mencegah penyakit menular pada anak-anak. Penelitian ini berfokus pada analisis status pemberian imunisasi di Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen. Metode yang digunakan adalah K-Medoids dengan data imunisasi dasar anak usia 0-5 tahun dari tahun 2020 hingga 2022. Hasilnya mengidentifikasi tiga cluster: Selesai, Belum Selesai, dan Tidak Selesai. Aplikasi berbasis web dirancang menggunakan DFD, JavaScript, Python, dan MySQL. Dari hasil penelitian, terlihat perbedaan status pemberian imunisasi dasar di Kabupaten Bireuen pada tahun-tahun tersebut. Informasi ini dapat menjadi dasar untuk merancang strategi peningkatan cakupan imunisasi dasar di wilayah tersebut. Kesimpulan dari penelitian ini memberikan pandangan yang jelas tentang distribusi dan ketersediaan imunisasi dasar, yang dapat membantu Dinas Kesehatan dalam mengoptimalkan upaya pencegahan penyakit melalui imunisasi.
Kata kunci: Imunisasi dasar, k-medoids, status pemberian imunisasi, clustering.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 NinaUlfauza, Zara Yunizar, Fajriana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
JETI : Jurnal Elektro dan Teknologi Informasi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
Share — copy and redistribute the material in any medium or format
Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
Under the following terms:
Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.