Analisis Pengaruh Purifikasi (Filtering) Terhadap Kualitas Tegangan Tembus Minyak Transformator

Authors

  • Hoppe Khoiru Mubarok Universitas

DOI:

https://doi.org/10.26877/jeti.v1i2.104

Keywords:

Minyak Transformator, Kegagalan Isolasi, Purifikasi (Filtering)

Abstract

Dalam penyaluran sistem tenagan listrik, salah satu hal penting dalam peralatan adalah sistem isolasi. Sistem isolasi merupakan gabungan dari beberapa bahan isolasi pada suatu peralatan listrik. Ketika sistem isolasi pada suatu peralatan berada pada kondisi yang sudah tidak layak, maka akan berdampak buruk pada operasi peralatan tersebut. Masalah yang sering dihadapi dalam penyaluran sistem tenaga listrik adalah kegagalan isolasi. Berdasarkan hasil penelitian tegangan tembus minyak transformator mengalami kenaikan kualitas tegangan tembus setelah dilakukan purifikasi (filtering) dan memenuhi syarat minimun standar IEC 60269, dan minyak transformator tahan terhadap panas untuk minyak transformator sudah pakai nilai tegangan tembusnya cenderung konstan atau tidak mengalami peningkatan terlalu besar di suhu 60-70 derajat.

References

Alinda Aisteti Yani,Analisa Tahanan Isolasi Transformator 3 PT.PLN (PERSERO) Gardu Induk 150 kV Pati, 2020.

IEC 156. (1995). Insulating Liquids - Determination of The Breakdown Voltage at Power Frequency - Test Methods. Switzerland : IEC, 1995.

Ir. Soewardiyono, TRANSFORMATOR, Universitas Semarang, Semarang.

Kadir, Abdul.(2010). Transformator. Penerbit Universitas Indonesia : Jakarta.(2010).

Muhammad Fachry Akbar. Analisa Karakteristik Minyak Isolasi Transformator Daya 11kVA Menggunakan Metode DGA DAN Breakdown Voltage Pada Gardu Kilang Pertamina RU-II Dumai, 2018.

Nizar Rosyid, & Dika P. Pengujian Tegangan Tembus Pada Minyak Trafo. Sinusoida Vol. XXIII No. 2, 2021.

PT. PLN (Persero) P3B, Panduan Pemeliharaan Transformator Tenaga, Perusahaan Umum Listrik Negara, Jakarta, (2003).

Saiful Karim. Pengaeuh Kondisi Minyak Terhadap Keandalan Sistem Kerja Transformator (Studi Kasus Di PT. Indocement Tunggal Prakarsa, tbk. Plant 12 Tarjun – Kalimantan Selatan). Jurnal EEICT. (2017).

SPLN’50-1982 dan IEC No.56.Thn.1991, Pengujian Transformator, Standar Perusahaan Umum Listrik Negara, Jakarta.

Tajudin. Analisis Kegagalan Minyak Transformator, Elektro Indonesia, Edisi 12 Maret.(1998).

Tobing, Bonggas L. Dasar-Dasar Teknik Pengujian Tegangan Tinggi. PT Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.(2003).

Urip Mudjiono, & Edy Prasetyo Hidayat. Pengujian Tegangan Tembus Isolasi Minyak Transformator Fasilitas Gedung Rektorat

Universitas Airlangga Surabaya. Jurnal Teknik Mesin, Tahun 20, NO. 2, Oktober 2012.(2012).

[PLN] Perusahaan Listrik Negara. SPLN 8-2 : Transformator Tenaga – Kenaikan Suhu. Jakarta: PT PLN (Persero).(1991).

[PLN] Perusahaan Listrik Negara. Buku Pedoman Pemeliharaan Transformator Tenaga. Jakarta: PT.PLN [PERSERO]. 2015.

Downloads

Published

2022-10-20

Issue

Section

Articles