Monitoring Panel Surya dengan Thing Speak

Authors

  • Nur Ahmad Kresna Wijaya Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.26877/jeti.v1i2.137

Keywords:

Sensor Tegangan, ACS712, NodeMCU, Monitoring,thingspeak

Abstract

Sistem monitoring panel surya dengan thing speak Data diperoleh dari Sensor ACS712 dan sensor tegangan Data dari sensor-sensor tersebut akan diolah Arduino Uno. Kemudian data yang telah diperoleh akan dikirim ke nodemcu. Data yang diperoleh dari arduino kemudian akan diunggah pada internet of things menggunakan media internet. Media internet of things menggunakan website resmi thingspeak, sehingga masing-masing perolehan data akan dikirim ke thingspeak melalui pengalamatan mengguanakan api key. Komunikasi antara dengan nodemcu menggunakan komunikasi serial. Cara kerjanya Data logika yang diperoleh nodemcu akan dikirimkan ke thingspeak, kemudian user dapat melakukan monitoring melalui website tersebut. Hasil dari penelitian ini yaitu menggunakan sensor tegangan dan ACS712 mengasilkan error secara berturut- turut sebesar 1.91 %. dan 0,86 %.

References

Pembuatan Web SCADA Software untuk Pengendalian Miniatur Rumah Cerdas Berbasis PLC Omron. Surabaya: Jurusan Teknik Elektro UK Petra. Wiranto. 2014. Integrasi Solar Home System dengan Jaringan Listrik PLN menggunakan Kendali Relay dan Kontaktor Magnet. Pontianak: Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Tanjung

Chamdareno, Prian Gagani, dkk. 2017. Sistem Monitoring Energi Listrik Sel Surya Secara Realtime dengan Sistem SCADA. Jakarta: Universitas Muhammadiyah Jakarta Vol. 14,

Downloads

Published

2022-10-20

Issue

Section

Articles