PENGEMBANGAN E-MODUL INTERAKTIF BERBASIS ANDROID PADA MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS

Authors

  • Siti Kholisah Universitas Negeri Malang
  • Abd Qohar Universitas Negeri Malang
  • Hery Susanto Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.26877/jipmat.v9i1.454

Keywords:

E-Modul Interaktif, Android, Canva, Heyzine, Persamaan Garis Lurus

Abstract

Pendidikan saat ini perlu menyesuaikan dengan penggunaan teknologi digital pada pembelajaran, salah satunya pada penggunaan E-Modul. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan e-modul interaktif berbasis android berbantuan canva dan heyzine pada materi persamaan garis lurus, dengan menguji validitas, kepraktisan dan keefektifan. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian pengembangan atau Research and Development (R&D) dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Subjek penelitian adalah 25 siswa SMP kelas VIII pada salah satu sekolah SMP di Kota Malang. Instrumen yang digunakan adalah lembar validitas, angket dan tes. Hasil uji validitas dari ahli materi dan media diperoleh bahwa E-Modul berbasis android berbantuan canva dan heyzine termasuk pada kriteria kelayakan sangat valid dan dapat digunakan dengan sedikit revisi. Uji kepraktisan oleh siswa pengguna e-modul diperoleh bahwa e-modul berbasis android berbantuan canva dan heyzine termasuk dalam kriteria praktis. Pada uji efektivitas produk yang dikembangkan diperoleh bahwa e-modul berbasis android berbantuan canva dan heyzine dapat meningkatkan pemahaman siswa pada materi yang diajarkan yaitu persamaan garis lurus.

References

Adzkiya, D. S., & Suryaman, M. (2021). Penggunaan Media Pembelajaran Google Site dalam Pembelajaran Bahasa Inggris Kelas V SD. Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan, 6(2), 20. https://doi.org/10.32832/educate.v6i2.4891

Alvariani, N. P., & Sukmawarti, S. (2022). Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Permainan Tradisional Jawa untuk Pemahaman Konsep Bangun Datar. Jurnal Penelitian Pendidikan Mipa, 6(2), 43–51. https://doi.org/10.32696/jp2mipa.v6i2.1133

Amaliyah, R., Murtafiah, Amin, N., Rahma, N., Radiah, Nurhikma, Rahmawati, L., & Rahma, S. (2023). Workshop media pembelajaran berbasis kurikulum merdeka untuk meningkatkan Technological Knowledge (TK) Guru SDN No. 60 Lembang. … Journal of Community …, 5(2), 94–111. http://ejournal.iainmadura.ac.id/index.php/perdikan/article/view/10493%0Ahttp://ejournal.iainmadura.ac.id/index.php/perdikan/article/download/10493/3743

Ashari, L. S., & Puspasari, D. (2024). Pengembangan E-Modul Berbasis Heyzine Flipbook pada Mata Pelajaran Otomatisasi Humas dan Keprotokolan di SMKN 2 Buduran Sidoarjo. INNOVATIVE: Journal Of Social Science Research, 4(1), 2565–2576.

Aulia, N. (2023). Analisis Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013. Jurnal Literasi Dan Pembelajaran Indonesia, 3(1), 14–20. https://jurnalfkip.samawa-university.ac.id/JLPI/article/view/363

Azizah, S. A., Usman, A., Fauzi, M. A. R., & Rosita, E. (2023). Analisis Gaya Belajar Siswa dalam Menerapkan Pembelajaran Berdeferensiasi. Jurnal Teknologi Pendidikan, 1(2), 12. https://doi.org/10.47134/jtp.v1i2.74

Damayanti, P. A., & Qohar, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Interaktif Berbasis Powerpoint pada Materi Kerucut Puspita. Kreano: Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 10(2), 119–124. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i1.1294

Darmadi, Safitri, A., Wardani, A. D., & Serly, W. A. (2022). Pengaruh Penerapan Soal Hots Sebagai Bagian Dari Kurikulum 2013 Terhadap Pemahaman Siswa Sekolah Dasar Pada Pembelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(2), 1–7.

Fitri, A., Efriyanti, L., & Silmi, R. (2023). Pengembangan Modul Ajar Digital Informatika Jaringan Komputer Dan Internet Menggunakan Canva Di Sman 1 Harau. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 7(1), 33–38. https://doi.org/10.36040/jati.v7i1.5999

Florentina Turnip, R., & Karyono, H. (2021). Pengembangan E-modul Matematika Dalam Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis. Jurnal Edukasi Matematika Dan Sains), 9(2), 485–498. https://doi.org/10.25273/jems.v9i2.11057

Hadi, F. R. (2021). Kesulitan Belajar Siswa Sekolah Dasar Dalam Menyelesaikan Soal Hots Matematika Berdasarkan Teori Newman. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 6(2), 43. https://doi.org/10.31602/muallimuna.v6i2.4358

Handayani, R., Mamoh, O., Ahzan, Z. N., & Fitriani. (2023). Efektivitas Penggunaan E-Modul Terhadap Hasil Belajar dan Keaktifan Mahasiswa pada Mata Kuliah Aljabar Linier Elementer. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 6(2), 2071–2078.

Irawati, A. E., & Setyadi, D. (2021). Pengembangan E-Modul Matematika pada Materi Perbandingan Berbasis Android. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 3148–3159. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.467

Irmawati, Baktiar, M., & Hutapea, B. (2023). Pemanfaatan E-Modul Bahan Ajar Berbasis Aplikasi Canva pada Prodi Pendidikan Matematika dalam Proses Pembelajaran Jarak Jauh. Jurnal Pendidikan Sains Dan Komputer, 3(01), 145–152. https://doi.org/10.47709/jpsk.v3i01.2738

Kholifah, S. N., Sasomo, B., & Mashuri, A. (2024). Pengembangan E-Modul Berbasis Reciprocal Teaching untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik pada Matriks. Jurnal Jendela Matematika, 2(01), 55–66.

Kusumayanti, D., & Astuti, C. C. (2021). Android Based E-Module Development on Computer Learning and Basic Networks Class X TKJ. JICTE (Journal of Information and Computer Technology Education), 5(1), 24–30. https://doi.org/10.21070/jicte.v5i1.1335

Lubis, T. C., & Mavianti, M. (2022). Penerapan Media Audio Visual Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Pendidikan Agama Islam Pada Anak. Jurnal Raudhah, 10(2), 45–53. https://doi.org/10.30829/raudhah.v10i2.2004

Marta, R., Dewi, I. P., Rinaldi, D., Aprianto, A., & Costa, R. R. K. (2022). Pengembangan E-Modul Berbantuan Android Pada Materi Instalasi Sistem Operasi. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 10(3), 79. https://doi.org/10.24036/voteteknika.v10i3.119258

Munawaroh, Z., Sari, P. K., Pambudi, B. S., & Ekapti, R. F. (2022). Development of the Etintec Student Book (Ethnoscience-Based Interactive Teaching Student Book) As an Interactive Learning Media Based on the Typical Ponorogo Culture on Ecology and Biodiversity Materials. INSECTA: Integrative Science Education and Teaching Activity Journal, 3(2), 158–167. https://doi.org/10.21154/insecta.v3i2.5143

Mutmainnah, M., Aunurrahman, A., & Warneri, W. (2021). Efektivitas Penggunaan E-Modul Terhadap Hasil Belajar Kognitif Pada Materi Sistem Pencernaan Manusia Di Madrasah Tsanawiyah. Jurnal Basicedu, 5(3), 1625–1631. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/952

Novitasari, A. D., & Pratiwi, E. Y. R. (2023). E-Modul Interaktif Berbasis Canva Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Siswa Pada Sekolah Dasar. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(3), 3437–3455. https://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/view/2301

Nurfadhillah, S., Fadhilatul Barokah, S., Nur’alfiah, S., Umayyah, N., & Yanti, A. A. (2021). Pengembangan Media Audio Visual Pada Pembelajaran Matematika Di Kelas 1 Mi Al Hikmah 1 Sepatan. PENSA: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 149–165. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/pensa

Nuryasana, E., & Desiningrum, N. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Strategi Belajar Mengajar Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Mahasiswa. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(5), 967–974. https://doi.org/10.47492/jip.v1i5.177

Pemimaizita. (2022). Pengembangan E-Modul Berbasis Canva pada Pembelajaran Matematika di Masa Pandemik Covid-19 Siswa Kelas XI Man 1 Bungo. Mat-Edukasia: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(1), 15–21. http://journal.stkipypmbangko.ac.id/index.php/mat-edukasia/article/view/749

Pradana, F. A. P., & Mawardi, M. (2021). Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Disiplin Menggunakan Skala Likert dalam Pembelajaran Tematik Kelas IV SD. Fondatia, 5(1), 13–29. https://doi.org/10.36088/fondatia.v5i1.1090

Pramana, M. W. A., Jampel, I. N., & Pudjawan, K. (2020). Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Melalui E-Modul Berbasis Problem Based Learning. Jurnal Edutech Undiksha, 8(2), 17. https://doi.org/10.23887/jeu.v8i2.28921

Prawitasari, M., Sriwati, & Susanto, H. (2021). Retrogresi Penggunaan Media Daring dalam Pembelajaran Sejarah Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Education and Development, 9(4), 173–177.

Qohar, A., Susiswo, Nasution, S. H., & Wahyuningsih, S. (2021). Development of Android-Based Mathematics Learning Game on the Topic of Congruence and Similarity. International Journal: Interactive Mobile Technologies Papers, 9, 52–56.

Ramadanti, F., Mutaqin, A., & Hendrayana, A. (2021). Pengembangan E-Modul Matematika Berbasis PBL (Problem Based Learning) pada Materi Penyajian Data untuk Siswa SMP. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2733–2745. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.759

Sari, I., & Hamami, T. (2022). Pengembangan Metode Flipped Classroom dalam Pendidikan Agama Islam: Solusi Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(4), 5744–5753. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i4.3420

Setyawati, D., & Rusdiana, Y. T. (2023). Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Komik Pembelajaran Bagi Para Guru di SMA Teladan Palembang. Buletin KKN Pendidikan, 5(1), 56–64. https://doi.org/10.23917/bkkndik.v5i1.18986

Shofiyyah, W., & Qohar, A. (2022). Developing Video-Based Learning Media with Problem-Based Learning Approach on Pythagorean Theorem Topic. Edunesia: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 3(3), 252–272. https://doi.org/10.51276/edu.v3i3.277

Sulistio, W., & Qohar, A. (2020). Development of Instructional Media “Game Math Comic Story” Based Android on Number. Journal of Education Research and Evaluation, 4(2), 109. https://doi.org/10.23887/jere.v4i2.22370

Syahputra, H., & Mustika, D. (2022). Validitas Bahan E-Module Berbasis Android pada Operasi Count Fractional Kelas V SD. IJoIS: Indonesian Journal of Islamic Studies, 3(2), 163–171. https://doi.org/10.59525/ijois.v3i2.114

Tambunan, L., & Tambunan, J. (2023). Pengembangan Bahan Ajar E-Modul Matematika Berbantuan Aplikasi Canva pada Materi Grafik Fungsi Eksponen dan Logaritma. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 1029–1038. https://doi.org/10.31004/cendekia.v7i2.2212

Turnip, R. F., Rufi’i, & Karyono, H. (2021). Pengembangan E-modul Matematika Dalam Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis. Jurnal Edukasi Matematika Dan Sains), 9(2), 485–498. https://doi.org/10.25273/jems.v9i2.11057

Umar, S., Jannah Baturante, N., Rahman, N. A., Ahmar, D. S., Khairun, U., & Tadulako, U. (2023). Pengembangan E-Modul Interaktif Praktikum Kimia Ramah Lingkungan untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Kimia Siswa. Journal on Teacher Education, 5(1), 218–224.

Wahyuningsih, S., Satyananda, D., & Qohar, A. (2020). Improving creative problem solving performance of mathematics students by digital multimedia in graph theory course. Journal of Physics: Conference Series, 1538(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1538/1/012094

Downloads

Published

2024-04-30