Mengenalkan Isra Mi’raj Melalui Media Papan Perjalanan Nabi: Strategi Edukasi Pada AnakIntroducing Isra Mi'raj Through the Prophet's Journey Board: Educational Strategies for Children
DOI:
https://doi.org/10.26877/paudia.v14i4.2085Kata Kunci:
Anak Usia Dini, Isra Mi’raj, Pendidikan Agama, Media Visual, Strategi PembelajaranAbstrak
Menanamkan nilai-nilai keagamaan mulai anak berusia dini berfungsi sebagai pondasi yang tidak dapat diabaikan untuk membentuk karakter dan spiritualitas anak secara mendasar. Dilaksanakannya penelitian ini bertujuan mengkaji efektivitas media Papan Perjalanan Nabi sebagai sarana mengenalkan kisah Isra Mi’raj kepada anak di RA Nurul Ulum, Kota Semarang. Penelitian ini melibatkan 18 anak kelompok A dan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan membandingkan kegiatan pembelajaran menggunakan media visual dan pembelajaran tanpa media. Data diperoleh melalui observasi langsung, tes sederhana, wawancara guru, dan dokumentasi pembelajaran dengan indikator penilaian mencakup pemahaman alur peristiwa Isra Mi’raj. Data dianalisis secara deskriptif kualitatif dengan triangulasi hasil observasi, tes, dan wawancara. Dari penelitian terlihat bahwa media ini efektif meningkatkan pemahaman anak terhadap alur peristiwa Isra Mi’raj serta etika yang mendasarinya. Adapun pendekatan visual dan interaktif, media Papan Perjalanan Nabi terbukti sebagai strategi edukasi yang efektif dalam menyampaikan materi abstrak secara konkret dan berdasarkan tahap pertumbuhan kognitif anak berusia dini. Dengan demikian, temuan ini menunjukkan bahwa integrasi media bermain sebagai pembelajaran agama dapat menjadi strategi alternatif yang efektif dalam menanamkan nilai-nilai religius sejak usia dini.
Referensi
Abdul Gani Jamora Nasution, Hasny Delaila Siregar, Nepri Handayani Siregar, & Nina Aldila Berutu. (2022). Narasi Peristiwa Isra Mi’Raj Nabi Muhammad Saw Pada Buku Ski Di Mi. Sinar Dunia: Jurnal Riset Sosial Humaniora Dan Ilmu Pendidikan, 1(3), 175–183. https://doi.org/10.58192/sidu.v1i3.482
Alfakihuddin, L. B., Tjhin, S., & Setiawan, I. (2024). Visual Storytelling Learning Method for Early Childhood. Journal of Community Services: Sustainability and Empowerment, 4(01), 19-30. https://doi.org/10.35806/jcsse.v4i1.472
Anggraini, W., & Syafril, S. (2023). Pengembangan nilai-nilai moral dan agama pada anak usia dini. Osfpreprints, 1–9.
Creswell, J. W. (2018). Research Design Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran (4th ed.). Pustaka Pelajar.
Hamzah, N. (2015). Pendidikan Agama Dalam Keluarga. At-Turats, 9(2), 49. https://doi.org/10.24260/at-turats.v9i2.315
Hewi, L., & Sundari, S. (2023). Pemetaan Stimulasi Pengembangan Aspek Agama Dan Moral Pada Masa Pandemi. PAUDIA : Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 12(1), 50–60. https://doi.org/10.26877/paudia.v12i1.13685
Islamiati, R., Haryanti, D. P. D., & Pusari, R. W. (2023). Upaya Meningkatkan Kemampuan Anak Mengenal Huruf Melalui Permainan Kartu Huruf. PAUDIA : Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 12(1), 155–162. https://doi.org/10.26877/paudia.v12i1.15681
Ismail, H., Abdul, M. A., & Mohamad, I. (2019). The effect of Islamic visual art education on social development of preschool children. Jurnal Pendidikan Awal Kanak-Kanak Kebangsaan, 8(2018), 1–7. https://doi.org/10.37134/jpak.vol8.1.2019
Ismail, H., Mohamad, I., Arof, N. M., & Abdul, M. A. (2020). The Effects of Using Islamic Visual Arts a s Children ’ s Teaching Materials In Kindergarten. Capeu Journal of Education, 1(2), 44–48. https://doi.org/10.17509/cje.v1i2.31843
Juliandini, . A. I. ., Rahman, T. ., & Respati, . R. . (2022). Pengembangan Alat Permainan Edukatif Papan Aktivitas sebagai Stimulus Kemampuan Mengenal Huruf Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5), 783–789. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.6688
Johan, B., Ali, F. F., & Ali, M. (2024). Learning Media in Islamic Education. Jurnal Pendidikan Islam, 1(4), 8. https://doi.org/10.47134/pjpi.v1i4.810
Kustandi, C., Farhan, M., Zianadezdha, A., Fitri, A. K., & L, N. A. (2021). Pemanfaatan Media Visual Dalam Tercapainya Tujuan Pembelajaran. Akademika, 10(02), 291–299. https://doi.org/10.34005/akademika.v10i02.1402
Lestaningrum, A. (2014). Pengaruh Penggunaan VCD Terhadap Nilai-nilai Agama dan Moral Anak. Jurnal Pendidikan Ana Usia Dini, 8(2), 1–17. https://doi.org/10.21009/jpud.v8i2.3578
Nadlir, N., Nurkhasanah, M., & Rochmahtika, A. S. (2024). Peran Media Audio Visual Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Guna Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 6(1), 116–124. https://doi.org/10.31004/edukatif.v6i1.5947
Nurhayati, R. (2020). Pendidikan Anak Usia Dini Menurut Undang – Undang No , 20 Tahun 2003 Dan Sistem Pendidikan Islam. Al-Afkar, Journal For Islamic Studies, 3(2), 57–87. https://doi.org/10.31943/afkar_journal.v3i2.123
Oktarina, A., & Latipah, E. (2021). Perkembangan Agama Anak Usia Dini (Usia 0-6 Tahun) Beserta Stimulasinya. PAUDIA : Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 10(1), 137–149. https://doi.org/10.26877/paudia.v10i1.7983
Ramadhan, R. F. (2023). Penyuluhan Isra’ dan Mi’raj sebagai Upaya Menumbuhkan Kecintaan kepada Rasulullah SAW kepada Anak. KHIDMAH: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 66–73. https://doi.org/10.24252/khidmah.v3i2.38076
Raoza, V. (2024). Implementasi Media Visual Gambar untuk Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini di Tadikal Al Fikh Orchard Pendamar Indah 2 Selangor Malaysia. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 4(3), 1252–1266. https://doi.org/10.37481/jmh.v4i3.1069
Renawati, R., & Suyadi, S. (2021). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini di Masa Pandemi Covid 19 melalui Alat Permainan Edukatif Papan Pintar dari Kulit Kerang. Aulad: Journal on Early Childhood, 4(1), 22–27. https://doi.org/10.31004/aulad.v4i1.92
Saputra, A. (2019). Permainan Edukatif Untuk Anak Usia Dini. PELANGI: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Islam Anak Usia Dini, 1(1), 102–113. https://doi.org/10.52266/pelangi.v1i1.283
Susantri, R. (2019). Penanaman Sejarah Islam Pada Anak Usia Dini Melalui Metode Bercerita (Studi Kasus di TK Al-Amin Lawe Sawah Kecamatan Kluet Timur …. Jurnal Tarbiyatul Aulad, 51–76. https://ojs.serambimekkah.ac.id/AULAD/article/view/4572%0Ahttps://ojs.serambimekkah.ac.id/AULAD/article/download/4572/3349
Toyibah, M. G. A., Himam, R., Assides, R. B. A., Mumtaz, Z. N., & Jenuri, J. (2024). Urgensi Pendidikan Agama Islam: Pembentukan Karakter Sejak Dini. Jurnal Pendidikan Islam, 1(3), 11. https://doi.org/10.47134/pjpi.v1i3.429
Warini, S., Hidayat, Y. N., & Ilmi, D. (2023). Teori Belajar Sosial Dalam Pembelajaran. ANTHOR: Education and Learning Journal, 2(4), 566–576. https://doi.org/10.31004/anthor.v2i4.181
Widodo, W. (2024). Strategies for Using Learning Media in Islamic Religious Education Subjects. JTP - Jurnal Teknologi Pendidikan, 26(1), 121–130. https://doi.org/10.21009/jtp.v26i1.42601
Windayana, H. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif, Kreatif, Dan Edukatif Untuk Anak Usia Dini. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.17509/cd.v5i1.10492
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Lailatul Farocha, Dwi Istiyani

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


